Postingan

Menampilkan postingan dari 2021
Gambar
    Kata mereka kepada-Nya: “Ia akan membinasakan orang-orang jahat itu dan kebun anggurnya akan disewakannya kepada penggarap-penggarap lain, yang akan menyerahkan hasilnya kepadanya pada waktunya.” (TB Mat 21:41) Selamat pagi, Dalam injil hari ini, aku merasakan betapa sebagai murid Yesus aku haris bertanggung jawab atas segala pekerjaan yang Tuhan berikan kepadaku. Dalam kebun anggur aku membayangkan, aku sebagai ranting pokok anggur , ketika aku tidak berbuah Tuhan memberikan kesempatan kepadaku utk menerima penggarap" lain agar aku dapat berbuah dengan lebat dan baik.  Tetapi ketika aku membayangkan diriku sebagai penggarapnya, aku merasakan bahwa Tuhan begitu baik kepadaku dengan memberikan kesempatan utk bekerja di kebun anggur-Nya. Tapi kerap aku melayani Tuhan tidak sesuai dengan kehendak-Nya . Aku justru tidak melayani dengan kasih dan masih menyertakan egoku di dalam melayani. Dan akhirnya mereka yang aku layanipun tidak berbuah dalam kebaikan. Sebagai bagian dari pohon
Sebab sesungguhnya, bukan malaikat-malaikat yang Ia kasihani, tetapi keturunan Abraham yang Ia kasihani. (TB Ibr 2:16) Selamat pagi... Saya pernah membaca bahwa Malaikat itu sifatnya kekal, maka disaat ia jatuh tidak ada lagi pengampunan dan kejahatan nya menetap dan tidak akan bisa dirubah. Dan malaikat itu akan dihukum dan dibuang dr keluarga kerajaan Allah. Dalam injil hari ini Yesus ingin aku bersyukur karena sebagai ciptaan yang rapuh dan fana justru aku sangat dicintai dan dihargai oleh-Nya. Dalam segala hal hanya Kasih yang Ia curahkan kepadaku.  Sekarang, melalui sabda hari ini aku sungguh menyadari bahwa aku sungguh dicintai, padahal aku hanyalah ciptaan yang rapuh, lemah dan  tidak semegah malaikat yang serba bisa dan dikaruniai kekekalan. Ketika aku jatuh dalam dosa, Tuhan Yesus sangat bersedih karena aku tidak dapat menghargai betapa kasih-Nya yg sungguh luar biasa telah Ia curahkan untuk ku, bahkan Ia rela wafat disalibkan demi menghapus dosa" dan keselamatanku. Melal
Gambar
Mereka datang kepada Yesus dan melihat orang yang kerasukan itu duduk, sudah berpakaian dan sudah waras, orang yang tadinya kerasukan legion itu. Maka takutlah mereka. (TB Mrk 5:15) Hari ini Yesus tidak saja mengusir roh jahat dalam diri orang yang kerasukan itu, tetapi semua sungguh dipulihkan.  Orang yang kerasukan itu juga mengalami hidup yang baru. Melalui injil hari ini Yesus ingin aku percaya bahwa bagi-Nya tidak ada yg mustahil dan tidak ada kuasa  manapun yang dapat melebihi kuasa Yesus. Ketika ada yang menderita karena kerasukan dan hal" yang dianggap menakutkan, hanya Yesuslah tempat satu" nya penolong saya. Yesus sanggup mengubah hidupku asal aku mau datang kepada-Nya. Yesus sanggup menata hidupku yang telah rusak oleh dosaku menjadi pribadi yang baru. Ketika aku mengalami hal yang sama, hanya dengan mengandalkan Yesus aku dapat sembuh. Injil ini juga mau mengingatkan ku agar saya tidak bermain" dengan dunia gelap, perdukunan dan hal mistik lain nya, dan pikir